Partai Demokrat Blora Daftarkan 45 Bacaleg, Tety: Kami Minta Masyarakat Ikut Mengawal Pemilu

.-

Rombongan pengurus Dewan Pengurus Cabang (DPC) Blora bersama Bakal Calon (), pukul 14.00 WIB, Minggu (14/05/2023) mendatangi Kantor Komisi () Blora di Jl. Halmahera No.11 Blora.
pada hari itu resmi mendaftarkan 45 Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) ke KPU setempat.
Ketua DPC Kab Blora, mengatakan, bahwa pukul 14.00 WIB menjadi salah satu angka keberuntungan. Mengingat angka 14 adalah nomor urut Partai Demokrat pada mendatang.


”Pada Hari Ini Tanggal 14 Mei 2023 Jam 14.00 DPC Partai Denokrat Kab Blora resmi mengantar berkas Calon Legislatif ke KPU Kabupaten Blora,” ujar Tety Indarti.
Hingga saat ini kata Tety, solidaritas pengurus beserta fraksi tetap solid dan dalam satu komando.
”Kami minta do'a restu seluruh masyarakat Kabupaten Blora ikut mengawal yang akan datang benar-benar Pemilu yang jujur bersih tidak ada kendala satu apapun. Insyaallah Partai Demokrat akan memberikan yang terbaik untuk masyarakat Blora dengan perubahan-perubahan dan perbaikan,” tandasnya
Pada kesempatan itu Tety juga menyampaikian, bahwa Partai Demokrat Blora menargetkan sebanyak-banyaknya. Di setiap tetap ada keterwakilan anggota dewannya. (*)

Baca Juga:  Adakan "Jumat Berkah", Partai Demokrat Blora Ajak Puluhan Warga Makan di Warung Monosuko