Korsleting Listrik, Rumah Warga Bekutuk Habis Dilalap Api

.-

Sekitar jam 08.30 Wib, Kamis (07/03/2022) rumah milik Kastim (50), warga Dukuh Sisir RT01/RW 04 Desa Bekutuk Kecamatan , habis terbakar.

Diduga karena korsleting listrik hingga rumah tersebut habis terbakar.

Menurut keterangan Bekutuk, Kholil memaparkan bahwa pada saat kejadian rumah sedang keadaan kosong. pertama kali diketahui oleh tetangga sebelah, terus warga berbong-bondong memadamkan api dengan peralatan seadanya.

“Mendapat laporan warga, terus saya hubungi Damkar yang ada di kecamatan. Tidak lama satu unit mobil Damkar sampai di tempat kejadian kebakaran, namun sayang rumah sudah terlanjur habis,” ujar .

“Dikarenakan rumah tersebut terbuat dari bahan kayu ditambah tiupan angin jadi api cepat sekali membesar,” tambah Pak Kades”.

Baca Juga:  Bagikan Paket Sembako untuk Petugas Kebersihan, KORMI Blora Siap Ikuti FORDA 2022

Dalam kejadian tersebut tidak ada jiwa, namun kerugian materi ditafsir mencapai sekitar Rp 50 juta.

Melalui awak media, kepala desa setempat menghibau kepada warganya agar selalu berhati-hati. “Terutama waktu mau meninggalkan rumah semua dikontrol, mulai dari kompor gas, dan tombol-tombol listrik yang masih nyambung di tv maupun megigjer semua harus dilepas, untuk menghidari kejadian seperti ini.” pesan Kholil. (*)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *